Penyakit Flek Paru-Paru
Infeksi Paru-paru, Penyebab, Gejala dan Cara Mencegahnya Infeksi paru-paru merupakan suatu penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus atau bakteri. Penyakit ini menyerang alveolus atau kantung udara di paru-paru. Sebab lain dari penyakit infeksi paru ini diantaranya adalah pemakaian obat-obatan, menderita penyakit tertentu dan mikroorganisme. Banyak penderita infeksi paru merupkan orang yang sudah dewasa akan tetapi kemungkinan dapat pula menjangkiti anak-anak bahkan bayi. Ciri Penyakit Paru Paru Basah Infeksi paru yang diidap oleh orang dewasa penyebabnya adalah bakteri Streptococcus Pneumoniae. Kebanyakan orang beranggapan penyakit ini gampang untuk disebuhkan dan tidak berbahaya. Namun pada kenyataannya tidak demikian. Penyakit infeksi paru memerlukan perawatan khusus dan telaten. Paru-paru adalah organ yang penting, jadi wajar saja bila perawatannya juga harus khusus. Penyakit infeksi paru juga dikenal dengan sebutan pneumonia. Penyebab Infeksi Paru (Pneumonia) dan Gejala